Pada awal 1930, di Toraja, ditemukan banyak penderita kusta serta warga masyarakat yang menunjukkan gejala penyakit kusta. Belum adanya tempat perawatan khusus untuk penderita kusta membuat Dr S.P.J. Esser - dokter misionaris yang bertugas di Toraja saat itu - menerima mereka untuk berobat dan dirawat di Elim satu - satunya rumah sakit di Rantepao pada … Continue reading Kabar Baik dari Tepi Kota