Buku selalu menggoda hati untuk diselami, mencari tahu rasa yang dituangkan lewat setiap kata yang terangkai pada lembarannya. Buku tak bisa lepas dari perpustakaan, tempat bertabur godaan untuk mencumbu aneka rasa yang tersaji yang melambai-lambai penuh kerinduan dari rak tempatnya bertengger. Kerinduan itu pulalah yang membuat diri buru-buru mengiyakan ajakan untuk bermain ke Bibliothek Goethe-Institut, … Continue reading Berkontribusi Pengetahuan di Wikipedia
Tag: Goethe Institut Jakarta
Festival German Cinema kembali ke Layar Bioskop Indonesia
Jelang 1960, adalah masa-masa rekonstruksi pasca perang bagi Jerman. Masa dimana pertumbuhan ekonomi sedang digalakkan, masa dimana sebagian orang memainkan peran berpura-pura dan tak mau tahu menahu tentang peristiwa kamp Auschwitz. Di saat semua orang ingin melupakan masa lalu yang kelam, Johann Radman muncul bagai bayi tak berdosa untuk mengorek-ngorek borok yang ditutupi. Radmann, jaksa muda, … Continue reading Festival German Cinema kembali ke Layar Bioskop Indonesia
Jerman Fest 2015: Program Kebudayaan Kreatif Indonesia-Jerman
Jerman dan Indonesia merupakan negara penting di wilayahnya masing-masing dan menjadi bagian dari Kelompok 20 Menteri Keuangan dan Gubernur Bank Sentral atau yang dikenal sebagai G-20. Jalinan persahabatan di antara kedua negara telah terhubung dengan baik lewat tataran budaya, ekonomi maupun politik dalam waktu yang cukup lama. Karenanya, kedua negara sepakat, bersedia dan siap membentuk … Continue reading Jerman Fest 2015: Program Kebudayaan Kreatif Indonesia-Jerman