Masih terlalu sore untuk memulai santap malam. Sayangnya, bagi kami tak ada istilah makan terlalu cepat dari jadwal umum orang makan malam. Jadi sah-sah saja bila hari itu pk 17.00 kami sudah duduk manis mengelilingi sebuah meja panjang di RM Sari Rasa, Kudus; menanti pesanan yang konon katanya bisa bikin lidah bergoyang. Ketika pandangan diedarkan … Continue reading Garang Asem Nikmatnya Kudus