Bali memadat ketika musim liburan tiba. Jika tak sigap dari jauh-jauh bulan, akan sangat susah untuk mendapatkan kamar kosong di hotel yang diinginkan. Maka, kala hasrat menepi di Bali meruang, saya memilih berkontemplasi di Seminyak, berdiam di Hotel Villa Lumbung (HVL). Saya sampai di hotel bertepatan dengan jam makan siang. Kamar kosong belum tersedia karena … Continue reading Sepotong Rasa yang Terbawa dari Donat Kentang HVL