Happiness is when what you think, what you say, and what you do are in harmony - [Mahatma Gandhi] Pagi yang dinanti itu datang juga. Sebait syukur dipanjatkan padaNYA yang selalu setia menuntun langkah dan tak pernah bosan menyayangi jiwa. Di pagi yang dinanti itu; kembali tersungkur dalam diam. Berterima kasih masih bisa menghela napas, … Continue reading MerinduMU Menyapa Pagi
Tag: Benteng Inong Balee
Keumala, the Power of Nanggroe
Roda kendaraan menggelinjang menuruni jalan berbatu, sesekali dihindarinya gelitikan semak belukar dari kiri kanan jalan yang berebut menggapai tubuhnya. Melihat kondisi jalan yang kami lalui, bisa dipastikan sangat jarang kendaraan yang sengaja untuk berlalu lalang di sini. Jelang tujuan, mata berulang menyusuri kembali pesan-pesan yang dikirimkan oleh sang Penerima Pesan sehari sebelum berangkat ke Nanggroe. … Continue reading Keumala, the Power of Nanggroe
Keumala, Seusai Perjalanan
dengan kereta malam ku pulang sendiri mengikuti rasa rindu pada kampung halamanku pada ayah yang menunggu pada ibu yang mengasihiku duduk di hadapanku seorang ibu dengan wajah sendu, sendu kelabu penuh rasa haru ia menatapku penuh rasa haru ia menatapku seakan ingin memeluk diriku Mendadak tembang "Perjalanan"-nya Franky dan Jane Sahilatua menjadi bekson penerbangan malam … Continue reading Keumala, Seusai Perjalanan